Semburat Eksentrik, Inspirasi Riasan Mata Neon
Dari pulasan warna neon dan metalik terwujud kecantikan dan pesona seorang wanita dalam representasi pribadi yang tangguh.
10 Sep 2019


Tabrak Warna


Tabrak warna
Memadukan warna merah menyala dengan warna ungu muda yang lembut, menghadirkan dua sisi wanita yang feminin namun penuh semangat. Pulaskan lipgloss  di atas warna lipstik untuk menambah kesan segar.

Pada Portfolio Ini:
Teks: Nadhira Alifa
Fotografi: Michael Andrew
Rias Wajah: Vagueskin
Tata Rambut: Eka Hair
Model: Deara (2Icons Model)
Lokasi: Gelato Secrets, Crumble Crew

 

 


Topic

Beauty Tip

Author

DEWI INDONESIA