Pentingnya Merawat Bagian Tubuh Yang Tersembunyi Untuk Hindari Tanda-Tanda Penuaan
Simak pentingnya menghindari tanda-tanda penuaan dengan merawat bagian tubuh anda yang tersembunyi.
12 Nov 2015


La Prairie Anti-Aging Neck Cream
3 / 3
Kita seringkali hanya berfokus untuk merawat wajah karena bagian tersebut paling banyak terlihat sampai-sampai mengabaikan bagian tubuh yang tersembunyi seperti leher, bahu, dan dada. Padahal ada kalanya kita mengenakan baju berbelahan rendah yang mengekspos bagian tersebut, sedangkan bagian tersebut memiliki struktur kulit yang lebih rentan dan menunjukkan tanda-tanda penuaan. Oleh karena itu rawatlah segera.
 
  • Area: Under Arm
    Coba: L’Occitane Citrus Verbena Cooling Deodorant
Menghilangkan bau tidak diinginkan dan memberi wangi yang segar tanpa menganggu proses perspirasi alami. Tidak meninggalkan noda di pakaian.
  • Area: Decolette
    Coba: Elizabeth Arden Prevage Anti-Aging Neck and Décoletté Firm & Repair Cream
Krim ini yang mampu membuatnya lebih kencang, melembapkan, dan menutrisi.
  • Area: Leher
    Coba: La Prairie Anti-Aging Neck Cream
Oleskan krim ini di daerah dagu dan leher untuk meraih tampilan kulit lebih muda dan jawline yang lebih kencang.
 
 
(DV) Foto: Dok. Dewi
 

 

Author

DEWI INDONESIA