Smartfren dan Samsung Hadirkan Kartu Perdana VoLTE dan Paket Bundling
Smartfren hadirkan perdana VoLTE & paket bundling Samsung Galaxy J1 yang berikan lebih banyak pilihan akses komunikasi.
11 May 2016



Demi memberikan lebih banyak pilihan akses komunikasi bagi masyarakat Indonesia, PT Smartfren Telecom Tbk sebagai salah satu perusahaan telekomunikasi dengan  jaringan 4G LTE terdepan dan terluas di Indonesia meluncurkan dua produk terbarunya yaitu kartu perdana VoLTE serta paket bundling Samsung Galaxy J1 Series 2016. Beragam jenis paket pun disajikan dimulai dari harga Rp 5.000. VoLTE merupakan layanan komunikasi berbasis data yang mengandalkan teknologi dari jaringan Smartfren 4G LTE melalui IMS sehingga mampu menyajikan kualitas Video Call yang stabil. (LIN) Foto: dok. Smartfren

 

Author

DEWI INDONESIA