Bosan dengan warna tata rias yang itu itu saja, sekali-sekali coba tips make up nuansa hijau. Meski terkesan tak biasa, guratan hijau terang di area mata ternyata dapat melahirkan efek riasan yang lebih lembut. Tipnya, cukup tarik lurus pada garis mata atas hingga sedikit melewati sudut mata terluar. Lalu, baurkan tipis di sudut mata bagian dalam agar kesan segar kian terpancar di wajah Anda. (YEA) Foto: Dok. Dewi
Author
DEWI INDONESIA
FOOD & TRAVEL
CASA CUOMO, Simfoni Kuliner Italia di Jakarta