Cegah kulit yang kusam dengan mengatasi stres. Caranya cukup dengan bermeditasi di tempat yang Anda anggap tenang selama 10 menit setiap hari. Duduklah, pejamkan mata, dan atur pernapasan, lalu lepaskan pikiran-pikiran yang tidak memberdayakan seiring melepaskan napas. Foto: Dok. Fotosearch
Author
DEWI INDONESIA
FOOD & TRAVEL
CASA CUOMO, Simfoni Kuliner Italia di Jakarta