Setelah sukses mendirikan pop-up store di Bandung dan Makassar, Sociolla kini menghadirkan pop-up store ketiganya di Jakarta, tepatnya di Atrium Plaza Indonesia, lantai 4 Plaza Indonesia Extension. Konsep yang diusung kali ini pun cukup spesial, yaitu “Beauty Now and Then” dengan menggandeng empat figure wanita sebagai Inspiring Muse yang mewakili empat era kecantikan di masa lalu yaitu Rinni Wulandari, Ayushita, Andra Alodita, dan Shafira Umm. Pop-Up Store Sociolla ini hanya akan hadir hingga tanggal 24 Februari. Jadi, jangan sampai kelewatan ya! (DV) Foto: Dok. Sociolla
Author
DEWI INDONESIA
FOOD & TRAVEL
CASA CUOMO, Simfoni Kuliner Italia di Jakarta