Warna hitam, tembaga, perunggu, dan salem yang acap terbias dari selembar kain tradisional sogan yang berasal dari Solo,kali ini dikedepankan Mustika Ratu sebagai tren warna make-up tahun ini. Dalam tema Sobha Varna, rangkaian make-up ini disajikan dalam bentuk eyeshadow, pen linner gel, blush on, lipstick, liquid lipstick, dan lipshine. Semua warnanya telah disesuaikan dengan warna kulit perempuan Indonesia yang tentunya bebeda dengan perempuan Eropa. Dengan kandungan bahan-bahan alami di dalamnya, lini kosmetika ini aman dipakai untuk kebutuhan sehari-hari.(FF). Foto: Dok. Mustika Ratu