Terdapat banyak makanan yang mungkin Anda pikir cukup sehat dan baik untuk berdiet. Akan tetapi, pada kenyataannya tidaklah demikian. Hal ini dapat dipicu oleh mitos ataupun strategi pemasaran produk belaka. Bila dicermati lebih lanjut, sebenarnya jenis-jenis makanan ini mengandung gula buatan seperti sirup jagung berfruktosa tinggi, atau telah mengalami proses ulang sehingga menghasilkan trans fat, misalnya soy bean oil. Simak daftar makanan lainnya.
1. Low-fat yogurt
2. Salad dressing
3. Jus buah
4. Granola
5. Roti gandum
6. Sereal
7. Diet soft drink
Bukan berarti Anda harus menghindari itu semua. Namun jika sedang berdiet, lebih baik untuk mengonsumsi makanan dengan kandungan gula yang alami atau minimal seperti nasi merah, sayuran, dan buah-buahan, yang Anda olah sendiri. (EU) Foto: Dok. Corbis
1. Low-fat yogurt
2. Salad dressing
3. Jus buah
4. Granola
5. Roti gandum
6. Sereal
7. Diet soft drink
Bukan berarti Anda harus menghindari itu semua. Namun jika sedang berdiet, lebih baik untuk mengonsumsi makanan dengan kandungan gula yang alami atau minimal seperti nasi merah, sayuran, dan buah-buahan, yang Anda olah sendiri. (EU) Foto: Dok. Corbis
Author
DEWI INDONESIA
FOOD & TRAVEL
CASA CUOMO, Simfoni Kuliner Italia di Jakarta